cumi123

lingtogel77 link alternatif - Peraih Nobel Sebut The Fed Salah Baca Data, Telat Pangkas Suku Bunga

2024-10-08 06:22:52

lingtogel77 link alternatif,login djarum4d,lingtogel77 link alternatif

Jakarta, CNBC Indonesia -Peraih Nobel di Bidang Ekonomi, yang juga merupakan Ekonom senior di Amerika Serikat, Paul Romer, menyatakan bahwa Bank Sentral AS terlambat untuk memangkas suku bunga acuan Fed Fund Rate (FFR).

Ia pun memperkirakan, The Fed mau tak mau akan memangkas suku bunga acuannya yang kini di level 5,25%-5,5% pada pertemuan dewan gubernur Federal Open Market Committee (FOMC) bulan ini, yang akan berlangsung pada 17-18 September 2024.

"Jadi, The Fed harus melakukan pemangkasannya pada pertemuan mendatang," kata Paul dalam program Power Lunch CNBC Indonesia dikutip Kamis (12/9/2024).

Baca:
Inflasi AS Bikin Rupiah Senyum, Dolar Turun ke Rp15.390

Paul Romer mengatakan, sebetulnya tanda-tanda pelemahan ekonomi AS, yang seharusnya sudah lama direspons The Fed untuk memangkas suku bunga acuannya pada akhir Juli lalu, saat inflasi AS sudah mulai menunjukkan penurunan.

Sebagaimana diketahui berdasarkan catatan Departemen Tenaga Kerja AS, Indeks harga konsumen melambat menjadi 2,5% pada Agustus dibandingkan angka setahun silam, turun dari 2,9% pada Juli dan merupakan angka tahunan terendah sejak Februari 2021.

Oleh sebab itu, Paul menganggap, seharusnya The Fed sudah mulai memangkas suku bunga acuannya pada pertemuan FOMC terakhir yang lalu. Apalagi, ia menekankan, bukti ekonomi AS sudah mulai melemah sebetulnya sudah sangat jelas dilihat The Fed.

Baca:
Daya Beli Lemah Benar Nyata! Warga RI Mulai Tahan Pinjol Untuk Belanja

"Saya pikir mereka salah membaca pola musiman dan tidak melihat tanda-tanda yang menurut saya seharusnya mereka lihat bahwa inflasi akan turun," ucap Paul.

Ia menekankan, The Fed seharusnya sudah bisa memprediksi dari awal bahwa tekanan harga-harga konsumennya akan mulai masuk ke target sasarannya, yakni inflasi dikisaran 2%. Namun, Paul kembali menekankan pejabat The Fed terbukti salah baca data.

"Namun seperti yang kita katakan, lebih baik terlambat daripada tidak sama sekali. Jadi, lebih baik mereka memangkas suku bunga sekarang, meskipun terlambat," ujar Paul.


(arj/haa) Saksikan video di bawah ini:

Video: BI Proyeksikan The Fed Pangkas Suku Bunga 75 Bps di 2024

iframe]:absolute [&>iframe]:left-0 [&>iframe]:right-0 [&>iframe]:h-full">Next Article Breaking: IHSG Anjlok 1,30%, Jatuh ke Bawah 7.200